Tag «Ning Ita»

Viral, Hastag Kulo Mboten Tego Jadi Seruan Solidaritas Bantu Warga Terdampak Covid -19

 Pada: Juli 26, 2021
kulo mboten tego, neng ita, solidaritas

Lenteramojokerto.com | Mojokerto – Mendadak viral di sejumlah platform media sosial sepekan ini, hastag kulo mboten tego kini dijadikan sejumlah komunitas di Kota Mojokerto untuk ikut bergerak menggalang solidaritas dalam membantu warga terdampak covid -19. Seminggu terakhir #kulombotentego menjadi viral di sejumlah plaftform media sosial. Istilah ini berawal dari ungkapan isi hati Wali Kota Mojokerto …

Inovasi Nurse Community, Sakit Bisa Dilayani di Rumah

 Pada: Maret 19, 2021

Lenteramojokerto.com I Mojokerto – Pemkot Mojokerto meluncurkan program inovasi kesehatan kepada masyarakat yakni Nurse Community. Diharapkan, inovasi ini dapat meningkatan pelayanan Kesehatan kepada masyarakat secara langsung. Kabid Pelayanan Kesehatan (Yankes) drg Citra Mayangsari, saat di konfirmasi dengan Nurse Community mengatakan, layanan jemput bola dalam bidang kesehatan adalah inovasi baru dengan sasaran langsung ke warga dengan …

Walikota Mojokerto Mendadak Jadi Guru SD

 Pada: September 16, 2020
Walikota mojokerto

Lenteramojokerto.com | Rumah Rakyat – Program Ning Ita Mengajar, kembali digelar oleh Dinas Pendidikan Kota Mojokerto. Kali ini, puluhan pelajar sekolah dasar (SD) mendapatkan pendidikan secara daring dari Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari, Rabu (16/9) pagi. Bertempat di Rumah Rakyat Hayam Wuruk 50, Magersari, Kota Mojokerto, puluhan pelajar tersebut mendapatkan materi Pendidikan Agam Islam melalui …

Proyek Revitalasi Pemandian Sekarsari Senilai Milyaran Disidak Ning Ita

 Pada: September 9, 2020
Proyek Revitalasi Pemandian Sekarsari Senilai Milyaran Disidak Ning Ita

Lenterainspiratif.com | Mojokerto – Proyek revitalasi pemandian sekarsari senilai Rp. 9,6 milyar di inspeksi mendadak (sidak) Oleh Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari, Rabu (9/9/2020). Ning Ita sapaan akrab Walikota Mojokerto didampingi Kepala Dinas PUPR, Mashudi serta Kepala Bappeko, Agung Moeljono tiba di lokasi proyek di Jalan Raya Empunala, Kecamatan Magersari sekitar pukul 09.00 pagi. Setiba …

Cegah Stunting, Walikota Mojokerto Kampanyekan Gemarikan

 Pada: Agustus 18, 2020
Makan ikan

Lenteramojokerto.com | Mojokerto – Gerakan memasyarakatkan makan ikan (Gemarikan), terus digaungkan oleh Pemerintah Kota Mojokerto. Langkah ini, tidak lepas untuk mencegah kondisi gagal pertumbuhan pada anak bayi dan usia dini (stunting). Untuk itu, Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari mengajak seluruh masyarakat agar lebih sering mengonsumsi ikan sebagai sumber protein utama bagi anak. Kampanye Gemarikan yang …

Kenang Sang Proklamator, Walikota Mojokerto Peringati Hari Kemerdekaan di Sekolah Soekarno Kecil

 Pada: Agustus 18, 2020
HUT RI ke 75

lenteramojokerto.com| Magersari – Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-75 di Kota Mojokerto, dirayakan secara berbeda pada tahun ini. Di tengah kondisi pandemi Covid-19, Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari sengaja memilih SMP Negeri 2 sebagai lokasi upacara peringatan Hari Kemerdekaan, Senin (17/8/2020). Salah satu sekolah menengah pertama yang ada di Kota Mojokerto tersebut, tidaklah lepas dari …

Pemkot Mojokerto Bagikan Alat Cuci Tangan Pakai Sabun

 Pada: Agustus 14, 2020
cuci tangan pakai sabun

lenteramojokerto.com | Pemkot Mojokerto – Tempat ibadah dan Pondok Pesantren jadi salah satu perhatian utama Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari dalam menjalankan tatanan normal baru. Masjid yang menjadi salah satu tempat berkumpul warga, diharapkan tidak menjadi tempat penyebaran Covid-19. Seharian kemarin, Jumat (14/8) Ning Ita bersama Gugus Tugas Penanganan Covid 19 Kota Mojokerto berkeliling ke …

Setelah tertunda 10 tahun, Ning Ita penuhi kelengkapan Modal Inbreng BPRS Kota Mojokerto

 Pada: Agustus 12, 2020
Setelah tertunda 10 tahun, Ning Ita penuhi kelengkapan Modal Inbreng BPRS Kota Mojokerto

lenteramojokerto.com | pemkot mojokerto  – Menindaklanjuti Perda 13 Tahun 2016 Wali kota Mojokerto Ika Puspitasari menyerahkan sertifikat tanah aset untuk kelengkapan Penyertaan Modal Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) Kota Mojokerto pada Selasa (11/8) Di Rumah Rakyat, Jl. Hayam Wuruk 50, Kota Mojokerto. Penyerahan Sertifikat tersebut kepada Direktur Utama BPRS Kota Mojokerto, Choirudin dengan disaksikan oleh …

Armada Gunner Dipakai Walikota Mojokerto Untuk Penyemprotan disinfektan

 Pada: Agustus 11, 2020
Penyemprotan disinfektan dengan mobil gunner

lenteramojokerto.com | Magersari – Penyemprotan disinfektan atau sterilisasi sebagai upaya penanganan Covid-19 di Kota Mojokerto kembali dilakukan. Kali ini, Pemerintah Kota Mojokerto bersama TNI-Polri dan PMI Kota Mojokerto melakukan penyemprotan dengan menggunakan mobil gunner PMI Provinsi Jawa Timur. Apel Penyemprotan Disinfektan dengan armada gunner dipimpin langsung Wali kota Mojokerto, Ika Puspitasari di Kantor PMI, Jl. …

Walikota Mojokerto Launching gerakan Jatim Bermasker

 Pada: Agustus 6, 2020
Walikota Mojokerto Launching gerakan Jatim Bermasker

Lenteramojokerto.com | surodinawan – Wali kota Mojokerto, Ika Puspitasari bersama Kapolresta Mojokerto AKBP Deddy Supriyadi, Dandim 0815 Letkol Inf. Dwi Mawan Sutanto serta Kajari Kota Mojokerto Johan Iswahyudi melaunching gerakan Jatim Bermasker di Kampung Tangguh Semeru Surodinawan pada Kamis (6/8). Dalam acara yang dilaksanakan secara serentak dan virtual di Jawa Timur, Ning Ita menyampaikan Gugus …